Author: Rifai Humas

Kekayaan Intelektual sebagai Strategi Pemenuhan Standar Akreditasi

Penerapan Standar 9 dalam proses akreditasi menuntut para dosen menguasai pelbagai syarat yang ada. Dosen pun dituntut menguasa skala prioritas dan pemahaman secara detail agar dalam proses akreditasi bisa berjalan lancar. Menyadari hal itu, Lembaga Pengabdian Masyarakat, Pusat Hilirisasi dan Hak Kekayaan Intelektual Universitas PGRI Semarang PHHKI dan Pusat Pendidikan dan Humaniora UPGRIS menyelenggarakan Diklat […]

UpGrading dan Raker Himpunan Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Kegiatan UpGrading dan Raker merupakan kegiatan bersama MPO (Majelis Pembimbing Organisasi) yang membahas tentang program kerja yang akan dilaksanakan Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Sebelumnya dilakukan kegaiatan pembinaan bersama pembimbing Himpunan Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Selanjutnya dilakukan kegiatan pelantikan pengurus Himpunan Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar periode 2018/2019.

Antisipasi Tanah Longsor, Mahasiswa Teknik Sipil UPGRIS Tanam Pohon

Beberapa titik daerah di Kendal ditengarai berpotensi bencana alam tanah longsor, salah satunya di desa Seklotok. Penyebabnya di antaranya struktur tanah yang labil serta daerah berbukit dengan jumlah pohon yang terus berkurang. Salah satu upaya dini penanggulangan bencana tersebut ialah dengan melakukan penanaman pohon dan betonisasi. Merespons persoalan tersebut, Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil Universitas PGRI […]

Belajar dari Elizabeth D. Inandiak

Elizabeth D. Inandiak, penulis buku Centini, kekasih yang tersembunyi datang ke Upgris, (26/09) unutk memberikan kuliah umum di hadapan mahasiswa FPBS. Kuliah Umum yang diselenggarakan di Kampus 4 Jl. Gajah Semarang itu dimoderatori oleh Trianto Triwikromo. Tema yang diangkat pada kuliah umum kali ini adalah “Sastra dan Bencana.” Anandiak menyatakan bahwa jarang sekali orang membicarakan […]

Tyas Lolos Seleksi Google Ikuti Pelatihan Digital di Kuala Lumpur

Tri Puji Ning Tyas, mahasiswa program studi Informatika, Fakultas Teknik dan Informatika, Universitas PGRi Semarang, lolos sebagai peserta Developer Student Club Lead Summit Conference, pada 6-8 September 2019 di Kuala Lumpur, Malaysia. Selama tiga hari tersebut, Tyas akan mendapat pelatihan tentang koding dan penguasaan sistem digital android. Untuk sampai lolos seleksi ini, Tyas sudah mengincar […]

Prodi BK UPGRIS dan UM Metro Lampung, Jalin Kerjasama

Program studi (prodi) Bimbingan dan Konseling (BK) Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) UPGRIS, menjalin kerjasama dengan prodi BK Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (UM) Metro Lampung. Sinergi tersebut dalam bidang tri dharma perguruan tinggi, termasuk kerjasama jurnal ilmiah, pertukaran mahasiswa hingga dosen tamu. Bahkan tidak menutup kemungkinan, kerjasama tersebut akan dilanjutkan pada jenjang […]

Maba UPGRIS Pecahkan Rekor Bikin Celengan Terbanyak

Sebanyak 2.460 mahasiswa baru Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) menginisiasi pembuatan celengan dari barang bekas sekaligus memberikan edukasi kepada anak-anak usia dini tentang pentingnya menabung di halaman kampus IV UPGRIS Jalan Gajah Raya, Selasa (17/9/2019). Kegiatan pembuatan celengan dari barang bekas sekaligus upaya edukasi ini juga mendapat penghargaan rekor dari Lembaga Prestasi Indonesia Dunia (Leprid). Penghargaan […]

UPGRIS Tambah Satu Doktor di Bidang Konseling

Selamat, Ujian terbuka Dr Gregorius Rohastono Ajie, dosen program studi Bimbingan dan Konseling UPGRIS sukses ujian terbuka di hadapan para Promotor, Jumat (13/9). Disertasi dengan judul “Manajemen Pendidikan Karakter pada Sekolah Menengah Atas Kolese Loyola Semarang.” Dr Ajie lulus program studi S3 Manajemen Kependidikan Pascasarjana UNNES. The dissertation is a structured writing work that highlights […]

Muhdi:”Kepala sekolah wajib punya NUKS”

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan terus mendorong kualitas pendidikan di tingkat dasar sampai menengah. Sesuai aturan, kepala sekolah tingkat TK sampai SMP harus memiliki Nomer Unik Kepala Sekolah (NUKS) yang didapatkan melalui diklat. Rektor Universitas PGRI Semarang (UPGRIS), Dr Muhdi mengatakan jika kebijakan dari kementerian tersebut mengatur tentang akselerasi mutu pendidikan di sekolah. Salah satunya kepala […]